Review Blog






Salam Digital :)

Berbicara tentang review blog tentu sangat erat hubungannya dengan page rank blog atau web, review secara garis besar adalah suatu deskripsi tentang blog atau web secara singkat, bagi kebanyaan blogger review merupakan nyawa yang dapat meningkatkan rank blog tersebut, semakin sering blog  direview maka lambat laun blog tersebut akan meningkat pagerank nya sehingga blog tersebut akan semakin mudah ditemukan dalam search engine
 Berikut ini adalah manfaat besar dari hal kecil jika sobat berkenan saling mereview blog teman anda

  1. Page rank blog akan semakin ramping
  2. Mampu mendongkrak pagerank dari kedaan no data sampai menghasilkan nilai page rank
  3. Blog akan semakin luas dikenal dalam mesin pencarian 
  4. Meningkatkan silaturahmi para blogger sejati
  5. Visitasi blog meningkat
Nah akhirnya saya tunggu review dari sobat semua untuk blog saya dengan cara klik disini

jika sobat sudah berkenan, mohon isikan komentar dibawah ini, sebagai reward tentu saya akan mereview balik blog sobat

Tips mengatasi gangguan pada komputer



Saat anda menggunakan komputer (PC) tentu harapan anda pekerjaan  akan semakin mudah, namun terkadang sering juga ada gangguan teknis yang seharusnya tidak anda harapkan, lebih lanjutsaya akan share tentang masalah saat komputer tidak mau ON walau tombol power sudah ditekan berkali-kali, alasan yang paling masuk logika ketika hal ini terjadi pasti ada masalah pada power supply (walau belum pasti)  sebagai jantung CPU komputer, namun jangan terlalu panik untuk hal yang satu ini,siahkan anda coba trik berikut dibawah

  1. Tetap coba untuk menghidupkan dengan menekan tombol power
  2. Jika cara pertama tidak berhasil, coba anda turut jalur kabel power yang terhubung ke CPU, kencangkan jika ada bagian yang kendur 
  3. Pilih mode start windows normally saat komputer berhasil booting
  4. Jika cara ke 4 tidak berhasil juga pilih safe mode saat booting, yang perlu digaris bawahi pada saat safe mode dijalankan mungkin bebeerapa program dan hardwere tidak dapat bekerja dengan optimal
  5. Lakukan check disk jika komputer telah stabil
Harapan saya dengan cara sederhana ini anda akan terhindar dari gangguan teknis saat anda bekerja

Tips bekerja dengan email


Salam Digital :)

Kali ini  saya akan berbagi tentang tips ringan bekerja dengan email, sudah pasti  email sangat membantu pekerjaan kita untuk pengiriman dokumen  digital yang bersifat urgent, namun apakah saat ini kita telah menerapkan etika dengan benar ketika menggunakan fasilitas email tersebut :)
Nah ada sedikit yang harus kita cermati saat kita berkirim email pada partner kerja kita

  1. Pastikan anda sudah menyimpan alamat  email partner anda tersebut, ini penting karena untuk meminimalisir kesalahan pengiriman
  2. Usahakan untuk menghindari melampirkan file dengan ukuran yang besar, harus di ingat bahwa koneksi  kecepatan internet akan sangat berpengaruh
  3. Gunakan bahasa yang sopan dan hindari penggunaan emotions yang berlebihan
  4. Satu  hal yang paling, anda wajib mengisikan subject email , agar partner anda mudah untuk merespon email anda tersebut
  5. Hindari memforward kan email kepada orang lain tanpa maksud tujuan yang jelas :), karena setiap penerima mempunyai tanggapan yang berbeda

Pastikan bahwa anda dapat beretika dalam mengirimkan email kepada partner kerja anda :)


Sejarah Flash disk

Salam Digital :)

Kali ini kita akan  flash back tentang  awal mula penemuan  flash disk, walaupun hanya sekadar flash back, tentunya ada hal penting yang dapat kita resapi.

Penemuan Flash Memory(NOR dan NAND) oleh Dr Fujio Masuoka tahun 1984 ketika sedang bekerja pada Toshiba sedangkan nama flash sendiri diberikan oleh koleganya yaitu Mr. Shoji Ariizumi. Type flash chip type NOR yangdiperdagangkan dikenalkan oleh intel pada tahun 1988. NOR flash adalah flash dasar yang membutuhkan waktu yang cukup lama dalam menghapus dan menulis, tetapi menyediakan alamat penuh dan jalur data,memberikan akses secara acak terhadap semua lokasi memori. Tetapi sangat bagus untuk menggantikan ROM model lama, di mana memungkinkan untuk mengupdatekode program yang tersimpan. Contoh adalah BIOS NAND flash di announced oleh Toshiba pada tahun 1989, dimana bisa melakukan proses penghapusan dan penulisan yang lebih cepat, membutuhkan tempat yangkecil untuk chip per selnya. Dengan bertambahnya kapasitas tetapi biaya bisaditekan menyebabkan flash tipe ini cocok digunakan untuk 
 secondary storage

Belum dapat dipastikan siapa yang mengembangkannya pertama kali karena adatiga perusahaan yang memperselisihkan yaitu M-Systems, Netac, dan Trek 2000Flash drive mulai dipasarkan pada tahun 2001 di Amerika oleh IBM. Ukuran datayang dapat disimpan pada waktu itu adalah 8 MB, data terakhir November 2006sudah mencapai 64 GB.Tidak hanya ukurannya saja yang berkembang, tetapi bentuk dan fungsinya jugamengalami perubahan.
Ada flash drive yang memakairotary designsehingga kitatidak perlu khawatir kehilangan penutupnya. Tersedia jugaflash driveyang dilapisi karet supaya tahan air atau dilengkapi dengan clip carabineer sehinggamudah digantungkan. Bahkan telah dibuat flash drive berbentuk model kartukredit. Namanya
wallet-friendly
USB. Ukurannya hanya 86 x 54 x 1,9 mm. Jadi,dapat disimpan dengan aman di dalam dompet.Untuk masalah kemanan yang dimiliki flash drivesaat ini sebatas melindungi datayang ada supaya tidak terakses oleh orang yang bukan pemiliknya. Cara kerjayang dipakai saat ini antara lain menggunakan full disk encryption atau physicalauthentication tokens. Sistem terbaru yang diperkenalkan tengah tahun 2005 laluadalah
biometric fingerprinting 

Akan tetapi, metode sekuritas ini sangat mahalkarena menggunakan teknologi tinggi Pada kenyataannya pemanfaatan flash drive telah berkembang untuk berbagai hal.Contohnya di sebuah artikel diuraikan langkah-langkah men- setting flash driveuntuk mem-boot Windows XP. Syarat utamanya memang motherboard dan BIOSdari komputer kita dapat mendukung manajemen booting dari flash drive
Beberapa aplikasi juga dapat dijalankan dari flash drive tanpa harus meng-install -nya terlebih dahulu ke komputer.




Google Sandbox



Salam Digital :)

Para sobat pojokandigital,tentunya  istilah Google Sandbox sudah tidak asing lagi bagi para blogger, mengapa hal ini bisa menimpa sebuah blog atau web? memang hal ini dapat secara tiba-tiba dapat menghampiri blog kita, salah satu penyebab sebuah blog terkena Google Sandbox karena blog tersebut telah menlakukan manipulasi SEO secara berlebih dengan tujuan untuk mendapatkan rank yang tinggi, garis besarnya dapat disimpulkan bahwa kita secara tidak langsung memaksa Goggle agar menjadikan blog kita sebagai top rank
Indikatornya sangat mudah untuk mengetahui sebuah blog terkena Google Sandbox
pertama cara yang paling mudah adalah dengan mengetikkan URL postingan sobat dengan cara seperti dibawah ini, contoh

url://http://pojokandigital.blogspot.com/xxxx.html. dengan (xxxx) adalah judul postingan di blog kita, jika saat kita search di Google postingan tersebut tidak muncull, maka dipastikan blog tersebut kena Google Sandbox

cara dibawah ini mungkin dapat membantu untuk menghindari Google Sandbox yang menimpa blog atau web kita :
  1. Tetap lakukan posting tulisan secara wajar
  2. Hindari backlink secara berlebihan (walau ini perlu untuk menaikkan rank blog kita)
  3. Memperbaiki kode HTML yang selama ini error
  4. Kurangi submit artikel/ping secara berulang-ulang
  5. Yang terakhir berdoa saja dan tetap berkarya di blog dengan keadaan sederhana :)

Selamat  berkarya, harapan saya blog teman-teman akan terbebas dari Google Sandbox

Cara mengembalikan setingan blog


Salam Digital :)


Postingan kali ini dilatar belakangi oleh kejadian beberapa hari yang lalu, awalnya saya iseng untuk mengganti tampilan tempelate blog ini, tapi alangkah terkejutnya ketika melihat hasil yang terjadi, tampilan blog ini menjadi kacau, beberapa widget yang telah tersusun dengan rapi pada tempelate sebelumnya posisinya telah berubah bahkan ada yang tidak muncul, saya sangat bingung waktu itu, tapi untunglah saya masih punya kunci kepercayaan diri terakhir, saya berprinsip bahwa jika setingan awal dapat kembali maka blog  ini dapat diselamatkan :)

dengan coba-coba saya akhirnya log ini ke dashboard blogger, saya pilih menu tempelate dan saya pilih design klasik dari blogger, akhirnya saya sedikit bisa tersenyum dengan penampakan blog ini
hasilnya seperti yang anda lihat kali ini


Cara cepat mendapatkan backlink


Salam digital

Kali ini kita akan belajar cara unik mendapatkan backlink secara cepat atau lebih trendnya disebut arisan Backlink,  karena ini adalah sebuah arisan maka diperlukan kejujuran dan kesabaran untuk mendapat hasil dim kemudiaan hari, baiklah kita mulai saja inti dari tulisan ini, backlink akan sangat mempengaruhi traffic blog kita sehingga pengunjung  terus meningkat, akibatnya pasti page rank blog kita akan meningkat (makin ramping), caranya mudah anda tinggal meng copy artikel-artikel dibawah ini di blog anda :)


  1.  http://www.pabrikweb.blogspot.com/ 
  2.  http://www.brokerlink.info/
  3.  http://zona-usaha.blogspot.com/
  4.  http://oce-modifblog.blogspot.com/
  5.  http://eko-wijayanto.blogspot.com/
  6.  http://dorara-marii.blogspot.com/
  7.  http://comtech-new.blogspot.com/
  8.  http://blog.mybcshop.com/
  9.  http://bundertown.blogspot.com/
  10.  http://pojokandigital.blogspot.com

 Sekali lagi kita membutuhkan kesabaran dan sebuah  keuletan, silahkan copy artilel ini dan postigkan di blog anda, jangan sampe salah urrutannya, satu yang mesti  anda lakukan hapus blog di urutan ke 1 sehingga bblog dibawahnya otomatis akan naik satu tingkat ke atas dan anda wajib melatakkan alamat blog anda di urutan ke 10
 jika anda mealkukan dengan benar maka setiap duplikasi dari para blogger yang mengikuti permainan akan mendapatkan backlink dengan jumlah : 

Ketika posisi anda 10, jumlah backlink = 1
Posisi 9, jml backlink = 5
Posisi 8, jml backlink = 25
Posisi 7, jml backlink = 125
Posisi 6, jml backlink = 625
Posisi 5, jml backlink = 3.125
Posisi 4, jml backlink = 15.625
Posisi 3, jml backlink = 78.125
Posisi 2, jml backlink = 390.625
Posisi 1, jml backlink = 1.953.125

Sekali lagi ini hanya salah satu cara yang instan, sempatkan juga membuka semua  blog-blog tersebut diatas walau hanya beberapa menit, yang terpenting saat anda dalam melakukan copas jangan sampe link nya hilang atau tertukar urutannya :)

Semoga anda termasuk blogger yang memiliki kesabaran

Sekali lagi sebarkan atau copy paste kan artikel ringan ini kepada teman-teman blogger anda



 

Alexa Rank





Bagi para blogger tentu sudah tidak asing lagi ketika mendengar alexa rank, alexa rank adalah data penunjang statistik di blog yang menunjukkan jumlah site link dan peringkat blog anda.
dalam beberapa blog yang bertebaran di dunia maya ini kebanyakan sudah semua menggunakan alexa untuk data statistik page rank nya, bagi anda yang belum sempat menyematkan dapat mencobanya alexa.com

indikator dalam alexa berupa angka  yang menunjukkan rank blog anda, untuk blog baru seperti blog saya ini page rank nya masih modal dengkul alias nol, namun jangan khawatir jika anda rajin posting tentu lambat laun page rank blog anda makin ramping dan tipis

Tips meningkatkan kepercayaan diri untuk blogger pemula



Salam digital :)


Sebagai seorang blogger, tentu anada merasa puas jika blog anda banyak dikunjungi oleh visitor, tapi bagaimanakah jika suatu blog masih baru dengan jumlah  visitor yang  belum banyak?
Jangan khawatir, saya akan berbagi tips ringan bagi anda  untuk sekadar meningkatkan rasa percaya diri

  1. Giatlah untuk posting tulisan yang membuat visitor  merasa enjoy ketika berkunjung ke blog anda, sehingga kunjungan selanjutnya pun terus drastis
  2. Jangan mudah merasa galau ketika page rank blog anda masih terlihat tambun :)
  3. Terus mencari referensi untuk meningkatkan mutu tulisan anda di blog

Saya sangat yakin dengan tips ringan ini, anda akan  terus semangat  berkarya dan berbagi

Cara melampirkan file berukuran besar dalam email


Kali ini kita akan belajar sedikit tentang cara melampirkan file (baik berapa dokumen atau file lainnya), kalau selama ini kita sudah cukup dekat dengan fasilitas attachment yang disediakan dalam email, misal  bila kita punya account email di yahoomail.com, fasilitas tersebut hanya mampu menampung file yang akan kita lampirkan maksimal sebesar 25 MB, lalu bagaimana cara agar file yang berukuran besar dapat pula kita lampirkan tanpa harus terkendala linit space tersebut?, baiklah saya akan bagi trik yang ringan ini, seringan file yang akan kita lampirakan dalam email

  1. Pertama kita buka account email kita ( tentu yang masih aktif)
  2. Syarat mutlak yang harus anda lakukan anda harus memiliki account pada media penyimpanan online  (misal ziddu.com,mediafire.com,)
  3. jika syarat ke 1 dan ke 2 tersebut sudah anda lakukan, maka langkah selanjutnya anda harus mengupload file yang akan anda lampirkan dalam email tersebut, sehinnga file anda akan tersimpan dalam media penyimpanan online tersebut, perlu anda garis bawahi bahwa kecepatan upload file tentu juga dipengaruhi oleh kecepatan koneksi internet yang anda gunakan :)
  4. Setelah file anda tersimpan dalam media penyimpanan tersebut, anda dapat mengcopy link alamat deposit file anda tersebut, dan langkah terakhir, anda harus melakukan paste alamat  link tersebut dalam halaman email anda, sehingga jika ukuran file nya sangat besar anda tidak perlu repot untuk melampirkannnya

IDM 6.12



Rilis terbaru dari IDM versi 6.12, hadir bagi anda yang  ingin memaksimalkan kecepatan download file saat berselancar di dunia maya, IDM 6.12 dengan ukuran file yang relatif lebih kecil dan ringan, sangat cocok untuk anda pergunakan di PC, silahkan mencobanya dengan mengclick link mediafire ini


Office 2013

Siapa tidak kenal dengan Microsoft Office, kali ini rilisan terbaru Office 2013 kembali dihadirkan oleh Microsoft, satu fitur yang baru dengan adanya layanan untuk mengimpor gambar secara auto dari jejaring sosial seperti FB maupun Flickr, hal ini tentu akan mempermudah pengguna, serta adanya fasilitas konferensi video multi people ketika user sedang mengedit dokumen
 Beberapa fitur yang lain yang ditawarkan PowerPoint PowerPoint juga akan menampilkan dukungan stylus penuh untuk membuat users lebih mudah memberikan presentasi. User dapat membubuhi keterangan slide mereka langsung. Ada juga fitur baru yang besar di mana presenter dapat memiliki catatan di layar nya tapi hanya memiliki slide utama terbuka pada layar penonton.Outlook 2013 menerima antarmuka Metro-gaya juga, tapi dengan banyak fungsi baru juga. Pertama-tama, Aero Peek, sebuah fitur yang pertama kali diperkenalkan pada Windows 7, membuat jalan ke Outlook. Dengan Aero Peek, pengguna dapat dengan cepat mengarahkan kursor ke Kontak mereka, Kalender, atau Tugas dan memiliki pop up display sepenuhnya dimanipulasi.Salah satu fitur yang lebih mengesankan yang dibangun ke Outlook 2013 adalah kemampuannya untuk cerdas menunjukkan peristiwa dan janji. Outlook akan mendeteksi ketika seseorang ingin membuat janji dengan mencari lokasi, waktu, dan kata kunci tertentu. Hal ini membuat menambahkan acara ke kalender Anda jauh lebih mudah.Last but not least, Microsoft juga mengumumkan alat pengembang yang kuat untuk membuat plugin untuk Outlook, sehingga sepenuhnya dapat berinteraktif dalam tubuh email, tanpa harus melompat ke browser.Word Dalam rilis 2013 ini word tidak mengalami banyak perubahan, perubahan kecil tentang Pengaturan, default, template dan kamus pengguna semua akan disinkronisasikan antara setiap versi Word sehingga Anda akan memiliki satu pengalaman pengguna terpadu dengan Word pada setiap salah satu dari perangkat Anda. Ada cara baru yang membaca format dokumen Anda menjadi sentuhan ramah seperti halaman dari sebuah buku. Video dari YouTube kini dapat ditanamkan langsung dalam dokumen.OneNoteOneNote selalu menjadi catatan baik mengambil app dan versi terbaru ini tidak berbeda. Pengguna dapat mengimpor gambar, video, dan menjelaskannya semua hal ini dalam aplikasi. Microsoft demoed baru "menu radial" untuk mengedit sentuhan ramah. Tahan dan menu melingkar akan muncul. Geser jari Anda untuk apa pun pilihan yang Anda inginkan dan biarkan pergi. Interface ini adalah intuitif dan kuat, membiarkan pengguna font perubahan, warna, dan format dalam hitungan detik. Sayangnya, menu ini sentuh hanya telah ditampilkan dalam aplikasi pratinjau MX OneNote.Excel Microsoft akhirnya mengakui betapa rumit Excel adalah untuk rata-rata pengguna. Excel 2013 masih akan menjadi alat yang ampuh untuk analisis data, namun Microsoft telah membuat upaya untuk menyederhanakan proses di aplikasi. Pengguna sekarang memiliki akses ke menu yang preform "analisis cepat" untuk data mereka, hanya dengan memilih pilihan dari menu. Excel terlihat pada data dan menawarkan solusi terbaik untuk menyajikan atau mengaturnya. Secara keseluruhan, Microsoft Office 2.013 menawarkan beberapa perbaikan besar atas versi sebelumnya dengan awan yang besar dan fitur sentuh tapi ini mungkin tidak cukup untuk itu untuk mengatakan sebagai raja suite kantor. Sekadar tambahan, bagi anada dapat menjalankan office 2013 ini dengan sistem operasi Windows 7 maupun 8,saya sediakan link downloadnya :http://microsoft-office-2013.en.softonic.com

AVG FREE 2013



Salam Digital :)

Kali ini saya akan berbagi tentang antivirus free yaitu Avg tentu dalam versi free, untuk versi 2013 ini Avg datang kembali dengan tambahan fitur-fitur baru yang sangat membantu kita saat kita berselancar dalam dunia maya ini, tambahan fitur itu antara lain adanya email protection dan juga tentu adanya web browsing protection, satu kelebihan yang mungkin tidak anda dapatkan dalam antivirus lain, bagi teman-teman yang ingin mencoba, kali ini saya sediakan untuk versi 32 bit, monggo click saja di link mediafire ini

Clamwin Antivirus 0.97.5


Mungkin anda sudah sangat lihai dalam menentukan jenis antivirus untuk memproteksi PC atau notebook anda dari serangan malwere atau spywere yang tumbuh bak jamur di dunia maya, saat ini saya ingin berbagi dengan anda, mungkin sangat menarik perhatian kita jika kita menggunkan antivirus yang berlabel open source, selain akan mengurangi pengeluaran isi dompet pribadi, tentu kita juga mampu untuk memakainya dalam  batas waktu yang panjang, dengan ukuran file 44MB tentunya akan sangat ringan ketika menempati space disk di komputer kita, didukung dengan data base update, satu yang perlu diperhatikan bahwa antivirus ini  belum memilki fasilitas real time scanner, jadi kita masih perlu rajin untuk melakukan pemindaian secara manual jika ada varian virus yang terdeteteksi, satu keunggulan klasik antivirus ini, dapat dengan mudah dijalankan di sistem operasi Windows 98 maupun XP,silahkan dapatkan dengan mudah disini.download

Cara menyimpan email saat offline


Email sebagai salah satu cara untuk berkomunikasi dengan orang lain dalam waktu cepat dan tidak terbatas oleh ruang dan waktu, tentu akan sangat membantu untuk meningkatkan efisiensi pekerjaan kita
Berikut ini ada  tips ringan untuk membuka email saat kita sedang tidak terkoneksi dengan internet

  1. Pastikan saat  online, anda  masih dapat membuka inbox dengan alamat email yang masih valid 
  2. Pilih salah satu email yang ada dalam inbox anda tersebut untuk anda baca
  3. Setelah tampilan halaman email terbuka seluruhnya,anda dapat mengklik tab print pada window email tersebut
  4. Langkah selanjutnya, klik sub menu Save As dari menu File dalam browser (mozilla,internet explorer) yang anda gunakan
  5. Ketikkan subject email (subject boleh anda rename) sesuai keinginan anda,dan jangan lupa untuk memilih format web page complete untuk menyimpannya
  6. Simpan dalam drive atau folder anda, sehingga anda dapat dengan mudah menemukannya jika suatu saat membutuhkan email tersebut, jadi anda tidak perlu terkoneksi internet saat akan membaca email tersebut

Q Dir 5.21

Saat kita menggunakan komputer terkadang kita harus membuka beberapa file sekaligus, Windows Explorer tentu berperan sangat vital untuk membantu tugas kita tersebut, namun sekarang pekerjaan kita dapat lebih ringan karena setiap file yang akan kita buka dapat kita tampilkan secara bersamaan  dalam 1 window, tanpa harus menutup window yang lain
Q dir 5.21 mampu membantu kita untuk membuka 4 window sekaligus dalam 1 tampilan, dengan begitu tugas kita akan lebih ringan dalam memanage file
Silahkan anda dapatkan disini Download

Internet Download Manager 5.18

Sering kali pada saat kita melakukan download file secara manual saat mengerjakan tugas dibutuhkan waktu yang cukup lama, namun hal tersebut dapat diatasi jika anda memakai Internet Download Manager versi 5.18,silahkan mencobanya dengan Internet Download Manager versi 5.18,dan buktikan sendiri kecepatannya, download disini

Cara cepat melihat banyaknya jumlah baris dan kolom dalam Excel



Mungkin kita tidak pernah menghitung berapa banyaknya jumlah  baris dan kolom yang terdapat dalam Microsoft Excel,namun tak ada salahnya jika kita  coba satu trik kecil ini,satu hal yang harus anda lakukan dalam keyboard komputer untuk mengetahui hal tersebut,mari kita belajar bersama tutorial ringan namun berbobot ini
  1. Buka sheet 1 dalam excel, dan tempatkan kursor pada sel A1
  2. Tekan tombol Ctrl + anak panah kebawah  secara bersamaan
Setelah itu akan anda akan mendapat langsung hasilnya, untuk excel dalam paket Office 2007 ternyata memiliki jumlah baris sebanyak 1048576
Untuk cara yang sama kita dapat juga mengetahui kolom terakhir dalam excel 2007 yaitu dengan cara menekan tombol Ctrl + anak panah ke kanan, akan kita dapatkan kombinasi kolom terakhir yaitu XFD Cara yang sama dapat juga kita terapkan pada excel dalam paket Office 2003
Dalam paket Office 2003 excel hanya memiliki jumlah baris sebanyak 65536, dan kombinasi kolom  terakhir adalah IV

Tera Copy 2.27

Ada kalanya kita membutuhkan waktu cepat untuk melakukan copy paste saat kita menggunakan komputer, hal ini tentu akan mempermudah kita dan mempersingkat waktu untuk menyelesaikan tugas kita tersebut
satu solusi yang ditawarkan adalah dengan memilih Tera Copy versi 2.27
untuk mendapatkannya silahkan cukup download disini

Do Pdf




Bagi kebanyakan kita, file dengan format portable terkadang lebih diinginkan karena jenis file tersebut sangat padat dan ringkas, salah satu keunggulan file tersebut adalah tidak dapat diedit, ini menjadi kelebihan tersendiri, untuk membuat file tersebut kita dapat menggunakan Do Pdf dan menggunakan Acrobat Reader untuk membaca file tersebut, silahkan download disini bagi anda yang suka  mendokumenatasikan karya anda dalam bentuk file pdf Click disini!!

Trik memilih Antivirus

Salah satu softwere wajib dalam komputer adalah adanya antivirus yang dapat membasmi berbagai jenis virus yang sering menyerang sistem kekebalan komputer, berikut ini tips ringan yang dapat anda lakukan untuk menentukan antivirus bagi komputer anda

  1. Pastikan sebelum anda memilih antivirus, apakah sistim operasi dalam komputer anda dapat mendukung operasional antivirus tersebut (misal kemampuan RAM bagi kebanyakan komputer jadul belum tentu dapat mendukung kinerja maksimal antivirus keluaran era milenium
  2. Apakah update dari antivirus mudah didapat, update(baik online maupun offline) sangat diperlukan karena dengan bertambahnya varian virus baru, maka update anti virus wajib dilakukan
  3. Yang terakhir sesuaikan budget anda dengan antivirus yang akan anda gunakan
  4. Sebagai opsi, ada dapat search kumpulan antivirus gratis di dunia maya ini
  5. Selamat mencoba